KADIN Kabupaten Lumajang Mendukung Warung Madura Buka 24 Jam: Masyarakat Merasakan Manfaatnya - Lensa Warta

Menu

Mode Gelap
Pemdes Tempursari Pasang WiFi Gratis di Dusun Ketindan, Percepat Digitalisasi Desa Pemkab Lumajang Ajak Warga Sambut 2026 dengan Doa dan Kepedulian Sosial Istighotsah Akhir Tahun 2025, Bupati Lumajang Ajak Perbanyak Doa, Empati, dan Refleksi Diri Malam Natal di Lumajang, Bupati Titip Doa dan Tegaskan Komitmen Kerukunan Jalan Baru Pasrujambe Buka Akses Ekonomi dan Percepat Pertumbuhan Desa

Nasional · 29 Apr 2024 17:28 WIB ·

KADIN Kabupaten Lumajang Mendukung Warung Madura Buka 24 Jam: Masyarakat Merasakan Manfaatnya


 KADIN Kabupaten Lumajang Mendukung Warung Madura Buka 24 Jam: Masyarakat Merasakan Manfaatnya Perbesar

Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Kabupaten Lumajang memberikan dukungan penuh terhadap Warung Madura yang beroperasi selama 24 jam. Keberadaan warung madura ini membantu masyarakat memperoleh bahan pokok dan kebutuhan sehari-hari dengan lebih mudah dan terjangkau. Ketua KADIN Kabupaten Lumajang, Mas Agus Setiawan, menyatakan pentingnya Warung Madura sebagai sarana mendesak bagi warga, terutama saat malam hari.

“Kebutuhan masyarakat bisa muncul kapan saja, bahkan di malam hari. Warung Madura yang buka 24 jam memungkinkan akses cepat untuk memperoleh obat-obatan atau barang lain yang diperlukan,” ungkap Mas Agus.

Selain itu, harga yang terjangkau menjadi daya tarik utama Warung Madura. Masyarakat dapat membeli kebutuhan pokok dan sembako dengan harga yang bersaing, bahkan saat warung modern tutup di dini hari.

“Warung Madura juga memiliki keunikan dengan lampu warna-warni yang menarik perhatian. Ini menjadi ciri khas yang membuatnya berbeda dari warung modern,” tambahnya.

Samco, panggilan akrab Ketua KADI Lumajang ini, menjelaskan bahwa persaingan di antara Warung Madura tetap positif. Meskipun berdekatan satu sama lain, mereka hidup berdampingan dengan rukun.

Sejak wacana pembatasan jam buka Warung Madura oleh Kementerian Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), masyarakat di Kabupaten Lumajang memberikan berbagai reaksi. Kabupaten ini merupakan salah satu wilayah di daerah Tapal Kuda yang sangat mengandalkan keberadaan Warung Madura sebagai bagian dari kehidupan sehari-hari

Artikel ini telah dibaca 69 kali

badge-check

Reporter

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Widarto Tegur Sekda Jember di Rapat Banggar, Jangan Berpolitik dengan Data Bantuan

30 Desember 2025 - 16:42 WIB

Widarto Cium Politisasi Birokrasi dalam Pengelolaan Data DBHCHT di Jember

30 Desember 2025 - 16:22 WIB

Rute Surabaya-Palangkaraya Jadi Upaya Citilink Permudah Mobilitas Wisata dan Bisnis

24 Desember 2025 - 18:28 WIB

Gunung Semeru Erupsi, Kolom Abu Capai 900 Meter, Status Masih Siaga

20 Desember 2025 - 19:57 WIB

Bank Indonesia Prediksi Penjualan Eceran Surabaya Naik 19,7 Persen YoY di November 2025

20 Desember 2025 - 13:37 WIB

Gunung Semeru Erupsi, Kolom Abu Capai 1.000 Meter Mengarah ke Timur

20 Desember 2025 - 12:57 WIB

Trending di Nasional